Just A review From me: [MAA] Spec Ops 18 : Symbiosis Review

Tuesday, May 27, 2014

[MAA] Spec Ops 18 : Symbiosis Review







Oldies is goodies, mungkin itu kalimat yang tepat untuk SO kali ini, karena tidak ada fitur baru dalam SO ini, tapi sebagai gantinya tema dan desain musuh di SO sekarang termasuk yang paling keren (Symbiote and the gang), ditambah lagi ada group boss yang unik (campuran dari 4 symbiote). So Let’s start the review.


Multi training overview
               
                Akhirnya fitur yang ditunggu-tunggu keluar juga, sekarang kalian bisa melatih sampai 2 hero sekaligus (sebelumnya cuman 1), tapi sayangnya fitur ini tidak gratis dan memerlukan gold yang tidak sedikit (100 gold itu mahal, bisa ampe > 100 ribu). Seandainya gold-ku tidak disunat habis sama PD tahun lalu mungkin aku bisa beli fitur ini, tapi sayangnya g bisa (you know the reason).


                (kemahalan!!!)

Untuk para pemain yang merasa berkecukupan untuk membeli fitur ini sebaiknya mempertimbangkannya terlebih dahulu, jika resource kalian (terutama silver) mencukupi ya beli saja, tapi jika tidak sebaiknya kalian habiskan gold kalian untuk hal2 yang lain karena konon butuh lebih dari 100 juta silver untuk menaikkan lv semua hero sampai 14, jadi jangan sampai fitur mahal ini jadi mubazir (terbuang percuma).

Y itulah ‘curhatan logisku’ bwat fitur ini, tapi intinya sih kya gini



(nyindir diri sendiri, biar greget XD )


epic deploy discussion

                here’s some funny but ‘miris’ story

                Ketika tema SO ini diumumkan (symbiote), banyak orang beramai-ramai memprediksikan siapa saja hero yang dibutuhkan untuk epic deploy, pilihan terbesar jatuh kepada spiderman dan agent venom (karena villainnya berasal dari cerita mereka) dan apalagi sebelumnya spidey mendapat upgrade yg cukup bagus (perubahan skill 1 dan kostum amazing) yang membuat sebagian orang merasa dia bkal jadi tokoh utama di SO ini, and they’re right. Teman2 spidey pun jadi rebutan untuk prediksi deploy ini seperti black cat.

                Well, setelah SO dimulai memang mereka jadi deploy, tapi cuman AGENT VENOM aja yang jadi epic, sisanya g nyambung. Kena troll dari PD deh kalian XD.


(Cuma agent venom doang yg nyambung, sisanya gak jelas)

                Ini bisa jadi pelajaran buat kalian yang CP-nya pas2an, lebih baik tabung dulu CP sampai SO dimulai, jangan buru buang2 CP bwat ngerekrut hero, pastikan kalian sudah dapat info resmi tentang epic deploy dari wiki ato forum official (biar g pada galau karena salah rekrut hero, udah banyak korbannya lho XD).

                Tapi buatku sendiri, Peter Parkerlah korban utama troll dari PD ini, karena.....



 


                            (padahal dia host pertama symbiote loh!!!)


task overview

                karena tidak ada fitur baru makanya tasknya pun kembali seperti biasa dan ada mastery 3 star yang bkin males (karena muncul sebelum epic boss), sebaiknya gunakan kombinasi hero yang memberikan team-up bonus yang banyak biar cepet sampe 3 star, selain itu ada juga task melawan GB (group boss) sebanyak 4x, jadi sebaiknya sebelum dapat task itu kalian sebaiknya menunda untuk melawan GB allies kalian (jangan kya aku yang ngabisin 80 U-iso cman bwat beginian aj XD), tapi overall tidak ada yang spesial dari task ini.

sticky situation set review

                another sampah (abis emang bener), cuman enaknya g kya gear2 kemarin set ini bisa berdiri sendiri tanpa harus memasang lebih dari 1 gear (kcuali net caster), semuanya berhubungan dengan debuff webbed yang sudah diperbarui menjadi tangled (2x) dan binding (3x), and here’s the gears :

1. Net-Caster (dari research)

Pemeran utama dari set ini, memberikan debuff webbed dan akan memberi follow up attack jika memasang 3 set, dan akan extra 1 follow up lagi jika memasang full set (yang berarti instant stun). Tapi sayangnya untuk pvp kurang begitu bersinar (karena ada mystic,cube, dan E-iso anti stun)

2.Web Axe (daily spin)

Memberikan expoit webbed, bleeding, dan akan memberi debuff tambahan jika musuh sedang dalam kondisi webbed,tangled,dan binding

3. Flare Launcher (Boss drop misi ke 3, bukan Epic boss)

Bisa meremove buff dari lawan (selama dia kena debuff webbed) dan memberi damage tambahan jika musuh dalam kondisi webbed

4. Web breaker (64 gold)

Kebal dari webbed, memberi off-balance dan buff tambahan jika menyerang target yang kena webbed
               

group boss (GB) overview

                GB kali ini merupakan gabungan dari 4 symbiote yang host-nya sudah dibunuh oleh circle of 8, yang paling mengesalkan dari boss ini adalah dia punya chance untuk meremove semua debuff  per round, hal ini yang membuat rada sulit untuk memakai segala jenis exploit untuk menambah damage, ditambah lagi semua serangan tidak akan critical kecuali jenis sonic dan burning, memakai serangan tersebut akan memberi debuff breaking bond yang akan memberi dia DOT (meskipun tidak gede).

                O ya, klo ada yang bilang dia mirip/jiplak am bijuu dari serial Naruto kalian salah besar, Hybrid sudah muncul dari tahun 90-an sedangkan bijuu di naruto bru keluar beberapa tahun terakhir ini, so Stop comparing hybrid and Bijuu!!!!!!.


 

(berbeda walau emang rada mirip ekornya XD )
               

group boss tips

                Setelah berpetualangan menjelajah internet, aku menemukan 4 cara untuk mengalahkan GB ini, perlu diingat klo aku hanya memakai cara no 1 (karena itu cara paling simpel+efektif), untuk sisanya hanya berdasarkan pengalaman orang saja, jadi aku tidak menjamin klo itu bkal berhasil bwat kalian, dan inilah strateginya :

1.Warrior jenggotan ways (Hogun + Fandral)

Strategi yang paling kusuka, simpel yet effective, cocok buat melawan semua jenis Hybrid (kcuali Scrapper dan Infiltrator) dan konsisten bisa memberi damage lebih dari 50% (kadang malah bisa 100%) kcuali bwat scrap/infil paling cuman 30% but it’s more than enough, spesifikasinya kya gini

-          Tactician agent (snappy-eiso, g wajib juga sih) with hand of Kagutsuchi (biar kena breaking bond), Tankard (wajib pake), Psychic amplifier (biar damage lebih gede), dan bashenga blade
-          Fandral with his Loquacious E-iso (g wajib) dan vorpal A-iso di skill 1 (g wajib)
-          Hogun with attacker E-iso dan pulverizing A-iso di skill 4 (biar kena wide open)

Strateginya simpel, usahakan agent dapet giliran pertama (bisa diakali dengan tankard/elixir), setelah itu membuff party dengan amplifier+bashenga lalu menyerang dengan  kagutsuchi/gear burning lainnya, Fandral dengan skill 2 dan 1, Hogun selalu pke skill 4 dan skill 2 jika sudah bisa dipakai. Magic dari combo ini adalah Hogun yang selalu memberi follow up attack jika ally menyerang/diserang, dan serangan ini memberi debuff pain+targeted sehingga damage untuk Hybrid menjadi lebih besar, dan jika setup buffnya sudah benar, follow up atk ini bisa memberi damage 1 s/d 3 % setiap kali menyerang/diserang sehingga dalam 1 round bisa mengurangi Hp hybrid sekitar 10 s/d 20%.     


(lawan yang versi blaster malah bisa nyampe 100% XD)


Untuk sisanya disarankan menggunakan setup agent yang bisa nge heal + protect tapi tidak ngasi counter (karena akan butuh lebih dari 4 round dan selama Hybrid tidak diserang dia tidak akan kabur), dan untuk No 2 sebaiknya menggunakan pestilence (biar debuff-nya g ilang2).


2. I bring you Doom/Norn (doombringer/norn stone)

Menggunakan salah satu dari 2 gear di atas untuk mengurangi status hybrid, lebih baik dipasangkan dengan pestilence agar debuffnya tidak hilang, cuman sayangnya btuh waktu lama buat pke setup ini (meskipun bisa one hit kill), minimal kalian butuh 50 stack biar bisa one hit kill dan itu butuh waktu yang cukup lama (makanya aku males pke cara beginian XD).



3. Hoki *itch (Regular scarlet witch)

Gunakan skill 4 Scarlet sampai Hybrid kena debuff sudden death dan kamu menang, tapi ini bener2 untung2an jadi siapkan luck kalian sebelum memakai cara ini XD



4. Bring Doom here (just Dr. Doom)

Berdiam diri terus sampai hybrid kalah karena ring imperial Dr.Doom, butuh waktu lama juga dan konon cara ini lebih lama dibandingkan cara no 2.


Dah ah segitu dulu, see you at next post


Agent Indo XeoByo
















No comments:

Post a Comment